Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2017

Materi Pertemuan ke-4 (13 October 2017)

1. Review materipertemuan sebelumnya. 2. Lanjutan dasar-dasar bahasa pemrograman https://www.w3schools.com/php/php_variables.asp (about global, local and static variable) https://www.w3schools.com/php/php_datatypes.asp  https://www.w3schools.com/php/php_string.asp https://www.w3schools.com/php/php_constants.asp https://www.w3schools.com/php/php_operators.asp https://www.w3schools.com/php/php_if_else.asp Soal: 1.  Tuliskan algoritma (flowchart) dan PHP program untuk menampilkan tulisan "Welcome". 2.  Buat algoritma (flowchart) dan PHP program untuk menampilkan "Welcome Boy" jika user laki-laki dan "Welcome Girl" jika user perempuan. 3. Buat algoritma (flowchart) dan PHP program untuk menampilkan sisa hasil pembagian (modulus). Tugas: 1. Buat algoritma (atau flowchart) mengubah nilai suhu dalam satuan Kelvin ke Celcius. 2. Tulis program PHP berdasarkan algoritma pada nomor 1 diatas. ========ooOoo==== https://www.w3schools.com/php/php_v

Materi Pertemuan ke-3 (30 Sept 2017)

1. Review materipertemuan sebelumnya. 2. Pengenalan PHP environment setting through CPANEL.     apa itu domain? Apa itu hosting? Sekilas mengenai CPANEL. Mengenai PHP \: https://www.w3schools.com/php/php_variables.asp (about global, local and static variable) https://www.w3schools.com/php/php_datatypes.asp  https://www.w3schools.com/php/php_string.asp https://www.w3schools.com/php/php_constants.asp https://www.w3schools.com/php/php_operators.asp https://www.w3schools.com/php/php_if_else.asp Soal: 1.  Tuliskan algoritma (flowchart) dan PHP program untuk menampilkan tulisan "Welcome". 2.  Buat algoritma (flowchart) dan PHP program untuk menampilkan "Welcome Boy" jika user laki-laki dan "Welcome Girl" jika user perempuan. 3. Buat algoritma (flowchart) dan PHP program untuk menampilkan sisa hasil pembagian (modulus). Tugas: 1. Buat algoritma (atau flowchart) mengubah nilai suhu dalam satuan Kelvin ke Celcius. 2. Tulis program PHP berdasark

Materi Pertemuan Ke-2 (23 Sept 2017)

1. Review mengenai materi pertemuan pertama.     apa itu algoritma? Apa itu flowchart? Contoh Algoritma dan Flowchart. 2. Pengenalan PHP environment setting through CPANEL.     apa itu domain? Apa itu hosting? Sekilas mengenai CPANEL. 3. Contoh program PHP untuk menghitung luas Segitiga. Mengenai PHP \: https://www.w3schools.com/php/default.asp https://www.w3schools.com/php/php_intro.asp https://www.w3schools.com/php/php_install.asp https://www.w3schools.com/php/php_syntax.asp https://www.w3schools.com/php/php_variables.asp https://www.w3schools.com/php/php_echo_print.asp https://www.w3schools.com/php/php_datatypes.asp  Catatan Pertemuan 23 Sept 2017: Review materi pertemuan sebelumnya (pertama) : done. Pengenalan CPANEL: pending (karena tidak ada komputer) Contoh program PHP untuk menghitung luas segitiga: done What is PHP? PHP is an acronym for "PHP: Hypertext Preprocessor" PHP is a widely-used, open source scripting language PHP scripts are execut
Catatan pertemuan Pertama: Materi diambil dari: http://orenji-learning.com/algoritma/  filename: modul-pemrograman-dasar.pdf Algoritma adalah Urutan langkah-langkah untuk menyelesaikan persoalan. Pembuatan algoritma memiliki beberapa keuntungan diantaranya: 1. Tidak bergantung pada bahasa pemrograman. 2. Notasi algoritma bisa diterjemahkan kedalam berbagai bahasa pemrograman. 3. Output yang dikeluarkan akan sama, apapun bahasa pemrograman yang dipakai. Yang perlu diperhatikan dalam membuat algoritma: 1. Teks algoritma berisi langkah-langkah penyelesaian soal. Ditulis bebas menggunakan notasi apa saja yang penting mudah difahami. 2. Notasi algoritmik tidak ada notasi baku seperti dalam notasi bahasa pemrograman. 3. Sebaiknya notasi algoritmik berhubungan dengan notasi bahasa pemrograman secara umum. 4. Notasi algoritmik tidak bisa dijalankan oleh komputer sebelum diterjemahkan kedalam notasi bahasa pemrograman. 5. Algoritma merupakan alat/tool untuk mengkonversikan p